Minggu, 30 Januari 2011

Benda-benda unik dan ajaib di dunia Harry Potter


 Magic Wands/ Tongkat sihir
Tongkat sihir jadi alat sekaligus senjata buat menyalurkan energy dan kekuatan sihir pemiliknya.Cuma penyihir besar yang bisa melakukan sihir tanpa menggunakan magical object yang satu ini
Tongkat sihir biasanya terbuat dari kayu seperti holly, yew, ebony, vinewood, dan sebagainya. Didalam inti biasanya dimasukkan benda-benda dari magical creatures seperti, bulu ekor phoenix, bulu ekor unicorn, rambut vela atau hati naga.

 Invisibility Cloaks/Jubah Gaib
Jubah gaib buat si pemakai tidak terlihat, dan ini barang yang sangat langkah serta mahal di dunia sihir. Katanya jubah gaib terbuat dari bulu demiguis, magical animal pemakan tumbuh-tumbuhan yang tinggal di bagian timur bumi.
Menurut legenda, jubah gaib ini salah satu dari tiga deathly hollows, yang dihadiahkan malaikat kematian pada tiga saudara Peverell. Jubah ini diwariskan turun-temurun, dan Harry mewarisinya dari ayahnya, James Potter.
Walaupun punya khasiat membuat seseorang jadi nggak terlihat, but it does not stop people from being solid. Jadi kita tetap bissa menyentuh si pemakai jubah. Mata ketiga Alastor Moody, hewan dan dementors bisa menembus kekuatan sihir jubah gaib.


 The Marauder’s Map/Peta Perampok
Peta perampok jadi sisa-sisa kebandelan James Potter, ayah Harry, saat bersekolah di HogwartsBareng Sirius Black, Remus Lupin, dan Peter Pettigrew, James menciptakan peta ini untuk kabur dari Hogwarts di malam hari. And like father like son.Harry also did the same thing. Ia menngunakan peta ini untuk keluar dari Hogwarts secara sembunyi-sembuny, termasuk ketika tidak mendapat izin dari professor McGonagall unuk mengunjungi Hogsmeade.
Penampilan macigal map ini seperti selembar kertas kosong biasa. Orang yang ingin menggunakannya harus menyebutkan kata-kata,” I solemnly swear that I am up to not good!” Setelah mengucapkan mantra itu, munculah denah Hogwarts. Lengkap dengan para penghuni, lorong-lorong rahasia, dan juga berbagai misteri yang ada di dalamnya.


 Broomstick/Sapu Terbang
Saking melekatnya sapu dengan keseharian penyihir, mereka sampai menciptakan permainan Quidditch. Sebagai alat transportasi, sapu juga memiliki berbagai merek seperti cleansweeps, comets, nimbus 2000, sampai firebolt.Modelnya juga bermacam-macam, mulai dari mainan anak-anak yang hanya bisa terbang kurang dari satu meter, sampai sapu dengan ukuran family size, yang memiliki ruangan untuk keluarga dan bagasi besar.


 Enchanted Coins
Enchanted coins terbuat dari galleons atau mata uang sihir palsu yang disihir olrh Hermione dengan mantra Proteon agar dapat digunakan sebagai alat komunikasi antara anggota Laskar Dumbledore
Bentuknya benar-benar mirip dengan Galleons asli. Bedanya, nomor seri koin diganti sama waktu dan tanggal pertemuan anggota Laskar Dumbledore. Sebagai sinyal pengingat si pemegang melihat tanngal yang tertera, suhu encthanted berubah menjadi panas


 The Mirror of Erished
Cermin mistis ini ditemukan Harry di koridor belakang Hogwarts. Dicermin itu tertulis kata-kata “ erased stra ehru oyt ube cafru oyt on wohsi,” yang kalau dibalik, jadi “I show not your face but your heart’s desire.Dengan kata lain cermin ini menunjukkan apa yang diinginkan hti terdalam penggunanya.Makanya, bayangan yang dilihat tiap orang melalui cermin ini bakal berbeda.Seperti Harry yang melihat kedua orang tuanya, Ron yang melihat dirinya sebagai kapten tim Quidditch

0 komentar:

 

Just Sharing Template by Ipietoon Cute Blog Design and Bukit Gambang